Pil KB dosis rendah membantumu mencegah kehamilan dan meredakan kram haid, tapi kamu mungkin tidak tahu cara meminumnya. Juga, gimana kalau kamu melewatkannya? Kamu harus tahu cara yang tepat minum pil agar efek maksimalnya!Cara Minum Pil KB Sebaiknya konsumsi pil KB dimulai pada hari pertama haid (atau sebelum hari kelima) agar efek kontrasepsi pil bisa langsung bekerja. Bila kamu mengkonsumsi pil KB setelah hari kelima haid, maka kamu perlu menunggu selama 7 hari sebelum berhubungan intim atau menggunakan metode kontrasepsi tambahan seperti kondom jika ingin berhubungan.Dua Jenis Pil KB Dosis RendahPil 21 hariMinum 21 pil berturut-turut dan istirahat 7 hari (jangan…
Jika Anda ingin membaca lebih lanjut, Silahkan login gratis.
Sign in with Google Log in with Facebook