fbpx
Teruntuk kamu yang sudah menginjak umur 35, penting banget untuk mengenali gejala-gejala menopause nih. Karena, gejalanya bisa dikategorikan ringan sampai berat. Pastinya, kalau kamu tahu gejalanya, gejala yang berat menjadi lebih mudah di atasi.Berikut adalah gejala-gejala menopauseMenstruasi tidak teraturMasalah pada saluran kemihSensasi rasa panas pada wajah dan leherInsomniaVagina keringGairah seksual menurunMood swingBiasanya gejala tersebut dapat muncul ketika kamu mulai umur 40an. Namun kondisi tersebut juga bisa kamu rasakan bila kamu menjalani operasi pengangkatan kedua indung telur dan/atau operasi pengangkatan rahim. Nah, untuk mengatasi gejala yang berat tersebut, kamu bisa melakukan terapi sulih hormon.Terapi Sulih Hormon Terapi sulih hormon adalah pemberian hormon…

Jika Anda ingin membaca lebih lanjut, Silahkan login gratis.

smaluna

Smaluna offical account

No Comments Yet

Comments are closed